Iniesta berhasil menyingkirkan kandidat sebelumnya, Andrea Pirlo.
Andres Iniesta (REUTERS/Juan Medina)
Andres Iniesta akhirnya terpilih
sebagai Pemain Terbaik Piala Eropa 2012 yang digelar di Polandia dan
Ukraina. Turnamen bergengsi Benua Biru ini juga memilih 23 pemain yang
berhak masuk tim UEFA Piala Eropa 2012.